Disini yang kita perlu isi yaitu:
Nama game,Deskripsi game,Alamat email support ,Amount letter, ,Ikon game dan setting koin.
setelah tahapan ini kita sudah selesai didalam pembuatan game android tanpa coding.
Jika masih ada yang perlu diedit lagi kita bisa edit di halaman dashboard
atau kalau sudah fix semua kita bisa download apknya.
Selanjutnya kita mempersiapkan akun google play kita untuk mempublish game tersebut.caranya masuk ke google play developer login
https://play.google.com/apps/publish/signup/
Untuk pendaftaran menjadi developer google play kita hanya dikenakan biaya sebesar US$25 untuk seumur hidup,selanjutnya kita klik untuk menyetujuinya dan lanjut ke pembayaran.disini kita harus membayar dengan kartu debit atau kartu kredit ,atau jika mau kita gunakan vcc google play developer untuk upload Apk (bisa dicari di vccmurah.net).setelah semua diisi klik setujui dan lanjutkan dan langkah terakhir melengkapi akun kita.
setelah pembayaran selesai kita akan mendapat konfirmasi pembayaran.Dan langkah terakhir yaitu upload file apk yang kita download tadi ke akun kita.




0 komentar:
Posting Komentar